Pekan Budaya Jawa Barat Kelas 3 SDIT IQRO'

Pekan Budaya Sunda adalah satu kegiatan di Sekolah Dasar Islam Terpadu IQRO' pada Tahun Ajaran 2024/2025.
Kegiatan ini bertujuan mengenalkan budaya daerah Jawa Barat kepada murid-murid di SDIT IQRO'.

Sebagai sekolah yang berlokasi di Wilayah Propinsi Jawa Barat, SDIT IQRO' berkewajiban menjalankan kurikulum muatan lokal Jawa Barat yaitu Bahasa Sunda.

Melalui kegiatan Pekan Budaya Sunda, murid-murid tidak hanya mempelajari bahasa Sunda sebagai bahasa daerah,  tetapi juga mengenal bentuk kebudayaan lainnya, yaitu lagu daerah, pakaian tradisional, kuliner dan permainan tradisional.

Alhamdulillah, kegiatan Pekan Budaya Sunda di jenjang kelas 3 telah dilaksanakan pada hari Kamis, 28 November 2024. 

Kegiatan ini diawali dengan sambutan Kepala SDIT IQRO' Bapak Aris Syamsudin, LC dan dilanjutkan dengan pengambilan gerak dan lagu dari murid kelas 3 A,B,C dan D putra-putri. Acara ditutup dengan menikmati kue jajanan tradisional Jawa Baratnya.

Murid murid tampak antusias mengikuti acara ini. (ams)

TOP 10 Acara
Selamat & Sukses Kepada Affan Rafif Prasetyo Meraih Juara 1 MHQ Tingkat Kota Bekasi Tahun 2025
Bismillahirrahmanirrahim Mari kita panjatkan doa dan dukungan terbaik untuk Tim SDI IQRO', kh..
Asesmen Sumatif Akhir Tahun (ASAT) SDIT IQRO' Tahun Ajaran 2024/2025
" Percayalah pada diri sendiri dan semua yang ada pada diri anda. Ketahuilah bahwa ada sesuatu ..
Guru SDIT IQRO' Ikuti Workshop Peningkatan Kompetensi Guru Kelas SD Kecamatan Pondokgede
Bekasi, 27–28 Mei 2025 — SDIT IQRO' turut berpartisipasi dalam kegiatan Workshop Pen..
SDIT IQRO' Ikuti Workshop Tenaga Perpustakaan
Bekasi, 27 Mei 2025 — SDIT IQRO' turut berpartisipasi dalam kegiatan Workshop Tenaga Perpu..
SDIT IQRO' Raih 2 Piala di Ajang Pentas PAI Kota Bekasi
Bekasi, 28 Mei 2025 — Alhamdulillah, SDIT IQRO' berhasil meraih dua piala dalam ajang Pent..
Upacara Bendera di SD Islam Terpadu IQRO'
Senin, 26 Mei 2025 (Foto: Publikasi SDIT IQRO') SD Islam Terpadu menggelar Upacara Ben..
Rapat Koordinasi SDIT IQRO'
Sosialisasi ASAT (Foto: Publikasi SDIT IQRO') Qurban Practical Training " QPT &qu..
Hari Kelima Penilaian Sumatif Akhir Jenjang Kelas IX SMPIT IQRO'
Pelaksanaan Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ) untuk siswa kelas 9 SMPIT IQRO’ pada Jumat,..
Hari Keempat Penilaian Sumatif Akhir Jenjang Kelas IX SMPIT IQRO'
Pelaksanaan Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ) untuk siswa kelas 9 SMPIT IQRO’ pada Kamis,..
Kegiatan Hari Ketiga Live in Sarongge Cianjur Siswa Kelas VII SMPIT IQRO’
Sarongge, Cianjur, Jawa Barat – Hari ketiga kegiatan Live in Desa Sarongge, Cianjur, Jawa Bara..