
Suasana Pagi di SDIT IQRO
Saat masuk ke area SDIT IQRO' di pagi hari, hati kita terasa tenang dan nyaman, karena disambut dengan lantunan tasmi' Al Qur'an yang disampaikan oleh murid.
Guru-guru pun menyambut dengan salam, sapa dan senyuman.
Saat murid masuk ke kelas, mereka pun memulai dengan murojaah Al Qur'an.
Demikianlah suasana pagi di SDIT IQRO', hati dan perasaan murid dikondisikan tenang agar siap belajar.
www.iqro.sch.id