
PTM-Terbatas di TKIT IQRO
Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh
Alhamdulillah, pelaksanaan PTMT (Pembelajaran Tatap Muka Terbatas) TK Islam Terpadu IQRO' pada hari senin- Jum'at , 4-8 Oktober 2021 berjalan dengan lancar.
Jadwal yang masuk pekan ini adalah kelas B1,B2,B3 dan B4.
Para orang tua murid dan teman-teman kecil terlihat begitu bersemangat dan antusias dengan sekolah offline hari ini.
Alhamdulillah teman-teman kelas B dapat memahami protokol kesehatan yang diterapkan disekolah.
Semoga Allah mudahkan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas TKIT IQRO'.
TKIT IQRO' siap Membangun Generasi yang Benar, pintar, Segar
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
#PTMT
#TKITIQRO'
# https://iqro.sch.id/v9/