Pembelajaran Tema 3 Kelas 5 Yang Membahas Interaksi Dengan Lingkungan

Seiring dengan pembelajaran tema-3 kelas 5 yang membahas interaksi dengan lingkungan, maka hari Rabu 16 November 2022,  siswa kelas 5abcd SDIT IQRO berkeliling mengenal dan berinteraksi dengan lingkungan sekolah nya.

Kegiatan ini mempraktekkan langsung materi yang didapat saat belajar di kelas  Interaksi individu dengan individu dan kelompok, maupun interaksi individu dengan lingkungan hidup.

Sisi lain yang didapat siswa  dari kegiatan adalah menumbuhkan rasa empati terhadap lingkungan. Karena selain mereka memberi salam dan menyapa warga, anak anak juga memberikan makanan ringan sehat bagi siapapun yang mereka temui.

Terlihat begitu gembiranya, seorang ibu yang yang sedang mengasuh anaknya yang kecil, saat anak anak sdit memberi salam dan menyapanya.

 " Assalamualaikum Ibu, kami murid SDIT Iqro. Permisi numpang lewat ya..." Tutur anak anak sembari memberi bingkisan kecil pada anak sang Ibu.

Ada juga tukang sayur, yang kaget saat disapa anak anak. 
"Kirain mau beli sayur, ehhh Alhamdulillah saya dikasih kue" sembari senyum sumringah.

Semoga kegiatan ini bermanfaat bagi anak anak dalam memahami materi di tema-3 dan juga menumbuhkan empati terhadap lingkungan sekitar.

TOP 10 Acara
Upacara Bendera Perdana Semester 2 Tahun Ajaran 2025/2026
Pada hari Senin, 19 Januari 2026, SDIT IQRO’ melaksanakan Upacara Bendera perdana di Semester ..
INFORMASI PENETAPAN KELULUSAN PENERIMAAN MURID BARU (PMB) SMPIT IQRO' JALUR EKSTERNAL T.A 2026/2027
Bismillahirrahmanirrahim Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh   Yth. Bapak/I..
Selamat Memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah
..
Opening Tema Semester II TA. 2025/2026
Kegiatan Opening Tema Semester II Tahun Ajaran 2025/2026 di TKIT IQRO’ dilaksanakan pada Senin..
Achievement Motivation Training (AMT) Kelas 5 LULUS SDIT IQRO', MAU KEMANA ?
Belajar merupakan suatu proses perubahan di dalam kepribadian manusia yang ditunjukkan dalam bentuk ..
Kegiatan Seleksi Penerimaan Murid Baru SDIT IQRO' Tahun Ajaran 2026/2027
  SDIT IQRO’ mengadakan Seleksi Penerimaan Murid Baru (PMB) untuk Tahun Ajaran 2026/20..
Class Meeting Membentuk Jiwa Sportivitas Dan Tangguh Untuk Mewujudkan Generasi Sehat & Rabbani
(Foto: Publikasi SDIT IQRO') (Foto: Publikasi SDIT IQRO') (Foto: Publikasi..
Perpustakaan Membuka Stand Membaca Saat Seleksi Calon Murid Baru SDIT Iqro'
Sabtu , 10 Januari 2026 SDIT Iqro' melaksanakan proses seleksi calon murid baru TP 2026/2027. Ti..
Rapat Kerja Guru dan Pegawai SDIT IQRO’ Semester 2 Tahun Ajaran 2025/2026
Satukan Langkah Demi Terwujudnya Tujuan Pembelajaran Bismillahirrahmanirrahim Senin 22 Desember ..
SMPIT IQRO’ Gelar Rapat Kerja Guru Semester Genap Tahun Pelajaran 2026/2027
SMPIT IQRO’ menyelenggarakan Rapat Kerja (Raker) Guru Semester Genap Tahun Pelajaran 2026..