Fruit Day TKIT IQRO

Makan buah, Yuk!

Buah merupakan sumber makanan dengan gizi yang cukup, terdapat vitamin, mineral, zat besi, asam folat, kalsium, dan banyak lagi. Buah juga merupakan pola makan sehat yang ideal bagi anak, bahkan sangat dibutuhkan untuk pertumbuhan dan perkembangannya. Bahkan penelitian dari Journal of School Health mengatakan bahwa anak dengan banyak konsumsi buah lebih sukses secara akademis dibandingkan anak yang jarang mengkonsumsi buah.

Pada setiap hari Rabu di tiap pekannya, anak-anak TKIT IQRO’ diwajibkan untuk makan buah. Buah akan berganti setiap 2 pekan sekali. Buah yang dibawa dan dikonsumsi juga bermacam-macam untuk pekan ini buahnya adalah buah mangga.

Semoga dengan kegiatan ini, anak-anak terbiasa untuk mengkonsumsi dan menyurdkai buah. Aamiin

 

Info PMB TKIT IQRO' 

www.iqro.sch.id

 

TOP 10 Acara
Rahadea Kaning Kirana Delanto Raih Prestasi Gemilang di BLU LEMIGAS Archery Competition 2025
Jakarta Selatan – Rahadea Kaning Kirana Delanto, yang akrab disapa Adel, kembali menorehkan pr..
Dzakiandra Qeis Brahmantya Tampil Memukau di Kejuaraan Judo Pelajar DKI Jakarta 2025
Jakarta Utara – Dzakiandra Qeis Brahmantya, siswa kelas 1D SDIT IQRO'  turut serta da..
Affan Rafif Prasetyo Wakili Kota Bekasi di PENTAS PAI Tingkat Provinsi Jawa Barat 2025
Garut, 28 Juni 2025 — SDIT IQRO’ kembali menorehkan prestasi membanggakan di bidang Al-Q..
Siswa SDIT IQRO' Raih Prestasi Gemilang di Ajang BLU LEMEIGAS ARCHERY Competition 2025
Jakarta – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh salah satu siswa SDIT IQRO' dalam ..
SDIT IQRO’ Gelar Pelatihan Penanggulangan Kebakaran
Bekasi, 21 Juni 2025 – SDIT IQRO’ mengadakan kegiatan Pelatihan Penanggulangan Kebakaran..
Mengenang Kebersamaan Bapak Abdurrosyid Robbani, S.Pd
(Foto: Publikasi SDIT IQRO') (Foto: Publikasi SDIT IQRO') (Foto: Publikasi..
Selamat & Sukses Kepada Affan Rafif Prasetyo Meraih Juara 1 MHQ Tingkat Kota Bekasi Tahun 2025
Bismillahirrahmanirrahim Mari kita panjatkan doa dan dukungan terbaik untuk Tim SDI IQRO', kh..
Asesmen Sumatif Akhir Tahun (ASAT) SDIT IQRO' Tahun Ajaran 2024/2025
" Percayalah pada diri sendiri dan semua yang ada pada diri anda. Ketahuilah bahwa ada sesuatu ..
Guru SDIT IQRO' Ikuti Workshop Peningkatan Kompetensi Guru Kelas SD Kecamatan Pondokgede
Bekasi, 27–28 Mei 2025 — SDIT IQRO' turut berpartisipasi dalam kegiatan Workshop Pen..
SDIT IQRO' Ikuti Workshop Tenaga Perpustakaan
Bekasi, 27 Mei 2025 — SDIT IQRO' turut berpartisipasi dalam kegiatan Workshop Tenaga Perpu..